lepas

lepas

Indonesian English
Istilah Pengertian Term Description
lepas Apabila unsur tindak pidana terbukti di pengadilan tetapi ada alasan pemaaf atau kekeliruan hukum dan dengan demikian terdakwa dilepas. Di Indonesia, penuntut umum dapat naik banding apabila terdakwa dilepas jika dapat membuktikan terdakwa dilepas secara salah (misalnya, kekeliruan hakim). Bandingkan dengan bebas murni dan bebas tidak murni. acquittal Where the elements of the crime are proven in court but there is a legal excuse or a legal error. The accused is therefore set free. In Indonesia, a prosecutor can appeal such an acquittal if he or she can show that the acquittal was improper in some way (eg judicial error). Compare with acquittal and discharge.

Share this:

Disqus Comments